Single “An Ode to the Fear” Persembahan SWORN kepada Segala sisi yang tergelap
Sworn, kuintet Death Metal dari Surakarta kembali menancapkan taring berbisanya di kancah skena underground tanah air dengan opus terbaru mereka “An Ode to the Fear”. Single ini dirilis pada 19 Juli 2024, satu setengah tahun setelah album perdana Sworn yang berjudul “Salvation Comes From Below” keluar. An Ode to theContinue Reading